100 Kumpulan Contoh Soal Penilaian Harian (PH) dan Ulangan Harian (UH) Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI & BP) Materi Islam dan Ilmu Pengetahuan Kelas 7/VII SMP/MTS Kurikulum 2013 dan Jawabannya. Lengkap.Kelas 7/VII SMP/MTS Kurikulum 2013 dan Jawabannya. Lengkap.

 

Contoh Soal Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI & BP) Materi Islam dan Ilmu Pengetahuan Kelas 7/VII SMP/MTS Kurikulum 2013

Masharist.com. Assalamualaikum wr.wb. Berikut ini masharist.com membagikan Latihan Soal Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI & BP) Materi Islam dan Ilmu Pengetahuan Kelas 7/VIII SMP/MTS Kurikulum 2013.

Latihan soal ini berbentuk pilihan ganda dengan empat alternatif jawaban dilengkapi dengan kunci jawabannya. Soal-soal ini juga bermanfaat sebagai latihan, bagi teman-teman yang akan melaksanakan Penilaian Harian (PH) atau Ulangan Harian (UH), Quiz,Kuis, Latihan, Tugas, Pekerjaan Rumah (PR),Penilaian Tengah Semester (PTS), Penilaian Akhir Semester (PAS) atau penilaian-penilaian lainnya.

Soal-soal ini dibuat berdasarkan materi-materi berikut :
1. Renungkanlah
2. Cermatilah
3. Mari Membaca al-Qur'an
4. Mari Memahami al-Qur'an
5. Perilaku Orang yang Cinta Ilmu Pengetahuan

Soal Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI & BP)  kelas 7 tentang Islam dan Ilmu Pengetahuan berikut ini tersusun atas soal pilihan ganda yang berjumlah 100 soal serta sudah dilengkapi dengan jawabannya. Harap kerjakan dengan teliti ya.

Semoga contoh-contoh soal ini dapat bermanfaat bagi proses belajar teman-teman. Aamiin ya rabbal alamin

Pilihan Ganda
Part I / Bagian I


1.Semua aktivitas yang dilakukan oleh semua makhluk yang terlihat atau tidak terlihat harus diakui oleh Allah, karena Allah memiliki sifat …

a)Al basyir
b)Al alim
c)Al khobir
d)As sami

2.Ilmu yang bermanfaat adalah ilmu…

a)Yang diamalkan dan disampaikan kepada orang lain
b)jurumiyah, syafinah dan tijanudaruri
c)tentang ibadah, syariah dan muamalah
d)Tentang ketuhanan dan muamalah

3.

يَٰمَعْشَرَ ٱلْجِنِّ وَٱلْإِنسِ إِنِ ٱسْتَطَعْتُمْ أَن تَنفُذُوا۟ مِنْ أَقْطَارِ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضِ فَٱنفُذُوا۟ ۚ لَا تَنفُذُونَ إِلَّا بِسُلْطَٰنٍ


Q.S. ar-Rahman/55:33 menjelaskan tentang...

a)Kewajiban menuntut ilmu
b)Kewajiban mengerjakan salat
c)Kewajiban menjauhi larangan-larangan Allah Swt.
d)Kewajiban berbuat baik kepada orang tua

4.arti kalimat dibawah ini adalahلَا تَنفُذُونَ إِلَّا بِسُلْطَٰنٍ

a)kamu tidak akan mamapu membuka kucuali dengan membaca
b)kamu tidak akan mampu membelah kecuali dengan alat
c)kamu tidak akan mampu melihat kecuati dengan cahaya
d)kamu tidak akan mampu menembus kecuali dengan kekuatan (dari Allah)

5.apa nama jenis hukum tajwid pada potongan ayat dibawah ini ...
إِنِ ٱسْتَطَعْتُمْ أَن تَنفُذُوا۟

a)idghom bilagunnah
b)izhar halqi
c)izhar safawi
d)ikhfa safawi

6.يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا
Kalimat memiliki arti...

a)Wahai orang-orang yang beruntung
b)Wahai orang-orang yang beriman
c)Wahai seluruh isi alam
d)Wahai sekalian manusi

7.Apabila ilmu tidak diamalkan diibaratkan…

a)Pohon yang tidak berbuah
b)Pohon yang berbuah
c)Pohon yang telah mati
d)Pohon tanpa daun

8.Yang membedakan manusia dengan hewan adalah karena manusia....

a)Mempunyai indera yang lebih tajam
b)Memiliki akal untuk berpikir
c)Memiliki insting dan perasaan
d)Dapat menikmati berbagai manakan.

9.Subhanallah, keindahan alam semesta dengan segala isinya. Semuanya dilakukan dengan sangat rinci dan bekerja seperti yang Tuhan inginkan tanpa memiliki tujuan yang salah. Fenomena alam ini adalah bukti bahwa Allah …

a)Maha mengetahui
b)maha mendengar
c)maha meLihat
d)Dengan hati-hati

10.مِنْ أَقْطَارِ ٱلسَّمَٰوَٰتِ
apa arti kalimat di atas...

a)seluruh makhluk Allah
b)luasnya langit
c)arah mata mata anging
d)penjuru langit dan bumi

11.آمَنُوا

Pada kata aamanu mengandung bacaan mad, penyebab dibaca mad adalah....

a)fathah berhadapan dengan huruf ya sukun
b)kasroh berhadapan dengan huruf ya sukun
c)fathah berhadapan dengan huruf dal sukun
d)domah berhadapan dengan huruf waw sukun

12.يَٰمَعْشَرَ ٱلْجِنِّ وَٱلْإِنسِ

arti mufrodat dari ayat di atas adalah....

a)wahai sekalian manusia dan jin
b)wahai golongan orang yang beriman
c)wahai golongan jin dan iblis
d)wahai golongn jin dan manusia

13.يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا إِذَا قِيلَ لَكُمْ تَفَسَّحُوا فِي الْمَجَالِسِ فَافْسَحُوا يَفْسَحِ اللَّهُ لَكُمْ وَإِذَا قِيلَ انْشُزُوا فَانْشُزُوا يَرْفَعِ اللَّهُ الَّذِينَ آمَنُوا مِنْكُمْ وَالَّذِينَ أُوتُوا الْعِلْمَ دَرَجَاتٍ وَاللَّهُ بِمَا تَعْمَلُونَ خَبِيرٌ

Q.S. al-Mujadalah/58:11 menjelaskan tentang....

a)Kewajiban mengerjakan salat
b)Derajat orang yang beriman dan berilmu
c)Kewajiban menjauhi larangan-larangan Allah
d)Perintah berbuat baik kepada orang tua

14.Berikut ini adalah hikmah orang yang berilmu, kecuali....

a)Akan diangkat derajatnya
b)Boleh melakukan apa saja
c)Akan beriman dengan sempurna
d)Mampu menyelesaikan masalah

15.Maksud orang yang menempuh perjalanan untuk menuntut ilmu sama dengan menuju jalan ke surga adalah…

a)Allah Swt, memuliakan orang yang menuntut ilmu
b)Orang yang berilmu pasti menjadi orang yang kaya
c)Orang yang menuntut ilmu akan mati dan masuk surga
d)Orang yang menuntut ilmu jika mati akan masuk surga tanpa hisab

16.يَرْفَعِ اللَّهُ الَّذِينَ ....... مِنْكُمْ وَالَّذِينَ أُوتُوا الْعِلْمَ دَرَجَاتٍ
Kata yang tepat untuk melengkapi penggalan ayat tersebut adalah....

a)آمَنُوا
b)كفروا
c)غَفُورٌ
d)يؤمنو

17.Al-Qur'an adalah kitab suci umat Islam yang berfungsi sebagai pedoman hidup. Yang dimaksud dengan pedoman hidup adalah menjadi....

a)Bahan untuk dipelajari
b)Rujukan dalam kehidupan
c)Kitab yang selalu dibaca
d)Sumber hukum bernegara

18.Untuk mencapai kebahagiaan dunia akhirat adalah dengan …

a)ilmu
b)harta
c)tahta
d)jabatan

19. apa kandungan dari QS ar-rohman ayat 33... dibawah ini..


يَٰمَعْشَرَ ٱلْجِنِّ وَٱلْإِنسِ إِنِ ٱسْتَطَعْتُمْ أَن تَنفُذُوا۟ مِنْ أَقْطَارِ ٱلسَّمَٰوَٰتِ وَٱلْأَرْضِ فَٱنفُذُوا۟ ۚ لَا تَنفُذُونَ إِلَّا بِسُلْطَٰنٍ

a)tentang pentingnya silaturrahmi
b)tentang pentingnya bersahabat
c)tentang pentingnya adab dan tatakrama
d)tentang pentingnya ilmu pengetahuan

20.


Di dalam ayat tersebut terdapat bacaan "Al" qamariyah sebanyak .... tempat

a)1
b)4
c)3
d)2

21.Tempat yang digunakan para sahabat untuk belajar pada zaman dahulu berada di...

a)Masjid
b)Sekolah
c)Bawah Pohon
d)Rumah Rasulullah

22.Pada zaman Rasulullah, cara belajar para sahabat adalah dengan mengadakan "halaqah" yang artinya...

a)Pertemuan untuk belajar di bawah pohon
b)Berdiskusi di dalam masjid
c)Pertemuan untuk belajar berbentuk lingkaran
d)Bertukar pikiran di pinggir jalan

23.Kaum pertama yang membangun universitas adalah...

a)Yunani
b)Kristian
c)Yahudi
d)Muslimin

24.Salah satu dari 10 alumni non muslim dari universitas pertama di dunia adalah seorang pastur yang akhirnya diberi gelar Paus Silvester II, yanh memiliki nama asli...

a)Galileo
b)Gilbert
c)Galleon
d)Galbart

25.Pada puncak perkembangan ilmu pengetahuan dalam dunia Islam, dibangunlah Baitul Hikmah sebagai lembaga ilmu pengetahuan pertama pada masa kepemimpinan...

a)Ja'far Al Manshour
b)Salahuddin Al Ayyubi
c)Umar bin Abdul Aziz
d)Harun Ar Rasyid

26.Umar bin Khattab adalah salah satu sahabat yang memiliki kecerdasan di bidang...

a)Hukum peradilan
b)Astronomi
c)Kedokteran
d)Bahasa asing

27.Sahabat nabi yang memiliki kemampuan di bidang bahasa asing, dia bahkan menguasai bahasa persia, yunani, dan ibrani adalah..

a)Zaid bin Tsabit
b)Muawiyah bin Abi Sufyan
c)Umar bin Khattab
d)Usman bin Affan

28.As Simay, Ibnul Awwan, dan Al Jahidz adalah ilmuwan Islam dalam bidang...

a)Sejarah
b)Sosiologi
c)Biologi
d)Kimia

29.Salah satu ilmuwan Islam yang ahli dalam bidang kedokteran dari Afganistan adalah...

a)Ibnu Sina
b)Ibnu Rusyd
c)Ar Razi
d)Al Khawarizmi

30.Dunia Islam juga menjadi pioner dalam industri tekstil yang diekspor hampir ke seluruh dunia, dan yang terkenal adalah industri tekstil dari...

a)Damaskus dan Kordoba
b)Mosul dan Damaskus
c)Mosul dan Kordoba
d)Kordoba dan Fez

31.Para alumni universitas pertama di dunia membawa syariat Islam untuk diterapkan di negara mereka, terutama Romawi, setelah peristiwa besar kemenangan tentara Islam yang dikenal dengan...

a)Fauz Islami
b)Fath Islami
c)Falah Islami
d)Nashr Islami

32.Ilmuwan Islam yang pertama kali menemukan ilmu Aljabar yang kita sebut Matematika, adalah...

a)Jamsyid Guatsuddin Al Kasyi
b)Ibnu Haistam
c)Ibnu Sina
d)Al Khawarizmi

33.Ibnu Rusyd adalah seorang ilmuwan kedoteran muslim yang lahir di Kordoba, Spanyol, dan dikenal dengan nama...

a)Rhazes
b)Averus
c)Avicena
d)At Tib

34.Perkembangan ilmu pengetahuan dalam Islam terjadi pada masa periode...

a)Khulafaur Rasyidin
b)Umayyah
c)Fathimiyah
d)Abbasiyah

35.Orang Islam pertama yang menemukan metode huruf timbul (braille) untuk penyandang tuna netra pada tahun 712H bernama...

a)Zainuddin Al Maududi
b)Zainuddin Al Hamidi
c)Zainuddin Al Habsyi
d)Zainuddin Al Maliki

36.Perintah dari Allah untuk membaca dan belajar pertama kali telah turun dalam surat...

a)Al 'Alaq ayat 1-5
b)Al A'la ayat 1-5
c)Al Baqarah ayat 311
d)Al Baqarah ayat 113

37.Tempat untuk belajar dalam Islam ketika itu pertama kali dibangun pada abad ke-...

a)6
b)7
c)5
d)4

38.Pada tahun 245H, dibangunlah masjid besar yang juga digunakan sebagai universitas pertama dan dikunjungi oleh mahasiswa dari seluruh dunia yang bertempat di kota...

a)Fez, Maroko
b)Kordoba, Spanyol
c)Bagdad, Iraq
d)Madinah, Arab Saudi

39.Selain dalam bidang matematika, Jamsyid Giatsuddin Al Kasyi juga ahli dalam bidang...

a)Sejarah
b)Astronomi
c)Kedokteran
d)Psikologi

40.Universitas pertama di dunia yang dibangun, yang juga memberi waktu istirahat ketika shalat, bernama...

a)Qairawan
b)Bashrah
c)Qanun
d)Kufah



Kunci Jawaban/Answer Key
1.c
2.a
3.a
4.d
5.c
6.b
7.a
8.b
9.a
10.d
11.d
12.d
13.b
14.b
15.a
16.a
17.b
18.a
19.d
20.d
21.a
22.c
23.d
24.d
25.d
26.a
27.a
28.c
29.a
30.b
31.b
32.d
33.b
34.d
35.b
36.a
37.d
38.a
39.b
40.a


Part II/ Bagian II
1.Para murid akan mendapat ilmu yang bermanfaat apabila ….

a)menaati semua perintah gurunya
b)mengikuti semua perilaku gurunya
c)menghormati ilmu dn memuliakan gurunya
d)merasa takut pada gurunya

2.Menuntut ilmu hendaknya dengan niat ….

a)menambah pengetahuan
b)mengejar kekuasaan
c)mencari ridha Allah
d)mendapat kemuliaan

3.

Dalam surah Al-Bayyinah ayat 7 di atas, ada . . . alif lam syamsiyah.

a)4
b)2
c)3
d)5

4.Kata syamsiah berasal dari kata “syamsun” yang berarti ….

a)Bintang
b)Bulan
c)Matahari
d)Pelangi

5.Lafal اَلْيَوْمَ mengandung bacaan “AL”….

a)mad
b)qolqolah
c)syamsiah
d)qamariah

6.Lafal اَلسَّمِيْعُ mengandung bacaan “AL”….

a)syamsiah
b)qamariah
c)najmiah
d)samaiah

7.

Kalimat memiliki arti....

a)Wahai orang-orang yang beruntung
b)Wahai sekalian manusia
c)Wahai seluruh isi alam
d)Wahai orang-orang yang beriman

8.Huruf ba (ب) termasuk huruf ....

a)izhar
b)syamsiyah
c)iqlab
d)qamariyah

9.

Ayat disamping mengandung hukum bacaan “AL”....

a)samaiah
b)syamsiah
c)najmiah
d)qamariah

10.Bagi umat Islam menuntut ilmu hukumnya adalah....

a)sunah muakkad
b)sunah ghairu muakkad
c)fardu ain
d)fardu kifayah

11.Pada dasarnya Allah SWT . menciptakan manusia tidak ada yang bodoh,
Kecuali yang....

a)kurang cerdas
b)pengaruh lingkungan
c)bawaan lahir
d)malas

12.Q.S. ar-Rahman/55:33 menjelaskan tentang....

a)Kewajiban berbuat baik kepada orang tua
b)Kewajiban menuntut ilmu
c)Kewajiban menjauhi larangan-larangan Allah Swt.
d)Kewajiban mengerjakan ¡alat

13.Perhatikan kutipan huruf hijaiyah berikut ini!

(1) ف, ع, غ
(2) ق، ك، م
(3) ج،و،ه
(4) ب،خ،ي
Yang termasuk susunan huruf qamariyah yang benar ditunjukkan oleh nomor . . .

a)1
b)2
c)4
d)3

14. 

Perhatikan surah Al-Qur'an di atas!
Yang termasuk bacaan idgam syamsiyah ditunjukkan pada ayat . . . .

a)ke-2
b)ke-1
c)ke-4
d)ke-3

15.ﺾ ﺖ ﺮ ﺺ ﺚ ﻃ adalah huruf ….

a)qamariah
b)samaiah
c)najmiah
d)syamsiah

16.Yang termasuk bacaan alif lam qamariyah adalah . . . .

a)



b)


c)


d)



17.Q.S. al-Mujadalah/58:11 menjelaskan tentang....

a)Kewajiban mengerjakan Shalat
b)Derajat orang yang beriman dan berilmu
c)Perintah berbuat baik kepada orang tua
d)Kewajiban menjauhi larangan-larangan Allah
18.

dibaca alif lam syamsiyah karena bertemu dengan huruf hijaiyah . . . .

a)ج
b)ء
c)ل
d)ت

19.Berikut ini adalah hikmah orang yang berilmu, kecuali....

a)Akan beriman dengan sempurna
b)Akan diangkat derajatnya
c)Boleh melakukan apa saja
d)Mampu menyelesaikan masalah

20.

Perhatikan bacaan di bawah ini !
Yang termasuk bacaan idhar qamariyah ditunjukkan pada ayat . . . .


a)ke-3
b)ke-1
c)ke-4
d)ke-2

21.Al-Qur’an adalah kitab suci umat Islam yang berfungsi sebagai pedoman hidup. Yang dimaksud dengan pedoman hidup adalah menjadi....

a)Rujukan dalam kehidupan
b)Bahan untuk dipelajari
c)Kitab yang selalu dibaca
d)Sumber hukum bernegara

22.Kata qamariah berasal dari kata “qamarun” yang berarti ….

a)Matahari
b)Bintang
c)Bulan
d)Awan

23.Ciri khas penulisan alif lam qamariyah adalah ....

a)ditulis serangkai
b)disertai tanda sukun
c)disertai tanda tasdid
d)ditulis terpisah

24.Dalam bidang ilmu pengetahuan, seorang mu’min memiliki kewajiban ….

a)mengajarkan ilmu
b)mengamalkan ilmu
c)a,b dan c benar
d)menuntut ilmu

25.Cara membaca huruf alif lam yang bertemu huruf syamsiyah adalah....

a)jelas
b)tasdid di huruf berikutnya
c)berdengung
d)dibaca samar-samar

26.Apa peran guru bagi siswa disekolah?

a)sebagai orang tua
b)semua jawaban benar
c)sebagai fasilitator belajar
d)sebagai teman

27.Seorang Muslim menggunakan indera penglihatan dan pengetahuannya untuk mengagumi dan meneliti alam ciptaan Allah. Sikap ini termasuk...

a)Memikirkan ayat qauliyah (tanda-tanda kebesaran Allah berupa alquran)
b)Memikirkan masa depan manusia
c)Memikirkan taqdir Allah
d)Memikirkan ayat kauniyah (tanda-tanda kebesaran Allah berupa alam semesta)

28.Pilih kalimah bagi hukum mad Mutasil di bawah:

a)


b)


c)



29.bagi seorang wanita muslimah menuntut ilmu hukumnya...

a)makruh
b)haram
c)sunnah
d)wajib

30.Rasulullah berkata "Barang siapa menempuh perjalanan untuk mencari ilmu, maka Allah akan memudahkan jalan baginya menuju surga". Hadist ini mengandung pengertian...

a)Belajar pangkal pandai
b)Belajar harus disertai niat yang tulus
c)Surga adalah pahala bagi pencari ilmu
d)Menuntut ilmu wajib bagi setiap muslim

31.Dalam surat Arrahman ayat 33 Allah menantang manusia dan jin untuk menembus langit dengan kekuatan. Kekuatan yang dimaksud adalah...

a)Ilmu hitam
b)Kekuatan super
c)Ilmu pengetahuan
d)Tenaga dalam

32.Hukum menuntut ilmu (belajar) adalah...

a)Fardhu ain
b)Sunnah
c)Fardhu kifayah
d)Makruh

33.Pilih penyataan yang tepat bagi Mad Jaiz Munfasil :

i. Terdapat dalam kalimah berasingan
ii. Terdapat huruf mad bertemu dengan hamzah
iii. Berlaku dalam satu kalimah
iv. Kadar bacaan 2,4 dan 5 harakat

a)i,ii ,iv
b)ii,iii, iv
c)i, ii ,iv

34.

Berapakah kadar bacaan kalimah bergaris apabila diwaqafkan :

a)6 harakat
b)4 dan 5 harakat
c)2 harakat

35.

Orang-orang yang harus dimuliakan menurut firman Allah surat Al Mujadilah (58) : 11, adalah ….

a)B. orang yang beriman dan berilmu
b)D. orang yang berpuasa
c)A. orang yang beriman dan beramal sholeh
d)C. orang yang bertakwa

36.Apakah huruf-huruf Mad Asli?

a)و,ا,ر
b)ي,ا,و
c)ي,ا,ر
d)ا,و,ن

37.

Pilih jawaban tepat bagi hukum MAD yang bergaris

a) Mad Lazim Harfi Mukhaffaf
b) Mad Lazim Kalimi Muthaqqal
c) Mad Lazim Harfi Muthaqqal
d) Mad Asli Suna'ie

38.طَلَبُ اْلعِلْمَ فَرِيْضِةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ وَ مُسْلِمَةٍ

Arti Hadist tersebut di atas adalah.......

a)B. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi islam
b)C. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi muslimat saja
c)A. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi muslimin saja
d)D. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi Muslim laki-laki dan perempuan

39.Berikut ini adalah hal-hal yang dapat menambah ilmu pengetahuanmu, kecuali...

a)Bertanya kepada orang yang lebih tahu
b)Berpikir kreatif
c)Menggosip
d)Rajin membaca

40.Berapakah harakat bagi Mad Aridh Lissukun ketika wakaf (berhenti)?

a)2,4 dan 6 harakat
b)6 harakat
c)2 harakat
d)4 harakat

41.يَرْفَعِ اللهُ الَّذِيْنَ وَالَّذِيْنَ أُوْتُوْا الْعِلْمَ دَرَجَاتٍ ayat ini menerangkan tentang...

a)Allah akan mengangkat drajat orang yang belajar
b)Belajar adalah kewajiban setiap Muslim
c)Allah akan memberi pahala orang yang belajar
d)Allah menantang umat manusia untuk menembus langit

42.Niat yang harus kamu implementasikan selama kamu belajar adalah...

a)Belajar sekedarnya dan memasrahkan hasil belajar kepada Allah
b)Sungguh-sungguh agar mendapat nilai bagus
c)Sungguh-sungguh agar memiliki prestasi tinggi di mata Allah
d)Berserah diri pada Allah tanpa usaha

43.Kebiasaan membaca dan belajar lebih baik jika kita biasakan sejak dini. Bahkan Islam menganjurkan kita belajar sejak...

a)Dewasa
b)Sekolah dasar
c)Remaja
d)Di buaian (gendongan)

44.Di bawah ini yang termasuk huruf mad adalah ….

a)B. ل
b)A. ن
c)D. ف
d)C. و

45.Mad Asli juga dikenali sebagai?

a) Mad Lin
b) Mad Iwadh
c) Mad Aridh Lissukun
d) Mad Tabi'ie

Kunci Jawaban/Answer Key
1.c
2.c
3.b
4.c
5.d
6.a
7.d
8.d
9.d
10.c
11.d
12.b
13.b
14.b
15.d
16.a
17.b
18.d
19.c
20.c
21.a
22.c
23.b
24.c
25.b
26.b
27.d
28.b
29.d
30.c
31.c
32.a
33.a
34.a
35.a
36.b
37.a
38.d
39.c
40.a
41.a
42.c
43.d
44.d
45.d

Part III/ Bagian III
1.Niat yang harus kamu implementasikan selama kamu belajar adalah...

a)Sungguh-sungguh agar memiliki prestasi tinggi di mata Allah
b)Sungguh-sungguh agar mendapat nilai bagus
c)Berserah diri pada Allah tanpa usaha
d)Belajar sekedarnya dan memasrahkan hasil belajar kepada Allah

2.Apa peran guru bagi siswa disekolah?

a)sebagai teman
b)sebagai fasilitator belajar
c)semua jawaban benar
d)sebagai orang tua

3.طَلَبُ اْلعِلْمَ فَرِيْضِةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ وَ مُسْلِمَةٍ

Arti Hadist tersebut di atas adalah.......

a)D. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi Muslim laki-laki dan perempuan
b)A. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi muslimin saja
c)B. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi islam
d)C. Mencari ilmu itu hukumnya wajib bagi muslimat saja

4.Golongan yang diseru oleh Allah dalam surah Ar-Rahman ayat 33, yaitu golongan ...

a)Jin dan Manusia
b)Nabi dan Rasul
c)Iblis dan Setan
d)Malaikat

5.Rasulullah berkata "Barang siapa menempuh perjalanan untuk mencari ilmu, maka Allah akan memudahkan jalan baginya menuju surga". Hadist ini mengandung pengertian...

a)Belajar pangkal pandai
b)Menuntut ilmu wajib bagi setiap muslim
c)Belajar harus disertai niat yang tulus
d)Surga adalah pahala bagi pencari ilmu

6.Seorang Muslim menggunakan indera penglihatan dan pengetahuannya untuk mengagumi dan meneliti alam ciptaan Allah. Sikap ini termasuk...

a)Memikirkan ayat qauliyah (tanda-tanda kebesaran Allah berupa alquran)
b)Memikirkan ayat kauniyah (tanda-tanda kebesaran Allah berupa alam semesta)
c)Memikirkan taqdir Allah
d)Memikirkan masa depan manusia

7.Bagaimana cara agar manusia diangkat derajatnya oleh Allah?

a)Beriman, berilmu, dan beramal
b)Berilmu tanpa beramal
c)Berilmu tanpa beriman
d)Beriman tanpa berilmu

8.Dalam surat Arrahman ayat 33 Allah menantang manusia dan jin untuk menembus langit dengan kekuatan. Kekuatan yang dimaksud adalah...

a)Tenaga dalam
b)Ilmu pengetahuan
c)Ilmu hitam
d)Kekuatan super

9.Allah Swt. Menantang manusia untuk menembus untuk menembus, melintasi, dan menjelajah luar angkasa dan bumi untuk diambil manfaatnya begi kehidupan menusia. Pernyataan ini merupakan kandugan dari Q.S. A-Rahman (55): 33 yang berdimensi ...

a)Dunia
b)Ilmiah
c)Dunia akhirat
d)Akhirat

10.

Orang-orang yang harus dimuliakan menurut firman Allah surat Al Mujadilah (58) : 11, adalah ….

a)D. orang yang berpuasa
b)A. orang yang beriman dan beramal sholeh
c)C. orang yang bertakwa
d)B. orang yang beriman dan berilmu

11.Hukum menuntut ilmu (belajar) adalah...

a)Fardhu ain
b)Sunnah
c)Makruh
d)Fardhu kifayah

12.يَرْفَعِ اللهُ الَّذِيْنَ وَالَّذِيْنَ أُوْتُوْا الْعِلْمَ دَرَجَاتٍ ayat ini menerangkan tentang...

a)Allah akan mengangkat drajat orang yang belajar
b)Allah akan memberi pahala orang yang belajar
c)Belajar adalah kewajiban setiap Muslim
d)Allah menantang umat manusia untuk menembus langit

13.Berikut ini adalah hal-hal yang dapat menambah ilmu pengetahuanmu, kecuali...

a)Rajin membaca
b)Berpikir kreatif
c)Menggosip
d)Bertanya kepada orang yang lebih tahu

14.Allah menganugerahi manusia kelebihan yang tidak dimiliki oleh makhluk lain, yaitu...

a)Akal
b)Harta
c)Kekuatan
d)Kebaikan

15.Memberikan tempat duduk kepada orang lain didalam suatu majelis adalah perintah Allah yang tertuang dalam Surah ...

a)Al-Isra (17) : 12
b)Al-Mujadilah (58) : 11
c)Al-Baqarah (2) : 140
d)Ali-‘Imran (3) :103

Kunci Jawaban/Answer Key
1.a
2.c
3.a
4.a
5.d
6.b
7.a
8.b
9.c
10.d
11.a
12.a
13.c
14.a
15.b
 

Demikian latihan soal Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI & BP) Materi Islam dan Ilmu Pengetahuan kelas 7/VII SMP/MTS Kurikulum 2013. Semoga bermanfaat

Post a Comment for "100 Kumpulan Contoh Soal Penilaian Harian (PH) dan Ulangan Harian (UH) Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti (PAI & BP) Materi Islam dan Ilmu Pengetahuan Kelas 7/VII SMP/MTS Kurikulum 2013 dan Jawabannya. Lengkap.Kelas 7/VII SMP/MTS Kurikulum 2013 dan Jawabannya. Lengkap."

 KLIK DISINI ===> LINK